BBPOM Yogyakarta Sidak di Gudang Distributor Alat Kesehatan

Petugas Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) Yogyakarta melakukan sidak di sebuah gudang distributor alat kesehatan, di Mranggen, Sinduadi, Mlati, Sleman, Yogyakarta, Rabu, 14 September 2016. Dalam sidak tersebut BBPOM menyita 10 item obat keras dengan 77 ribuan kemasan yang terbukti ilegal. [TEMPO/STR/Pius Erlangga; PIE2016091403]

Keywords :
Petugas Badan Pengawas Obat dan Makanan
Photographer:
Pius Erlangga
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Yogyakarta
  • Event Date:
    14-09-2016
  • Uploaded on :
    14-09-2016

Photo | P1409201600072

File Size Pixel Price
320 x 214 Rp. 0
800 x 534 Rp. 150.000
1400 x 934 Rp. 250.000
3000 x 2000 Rp. 500.000