Unjuk Rasa Migrant Care di Depan Kedubes Malaysia

Sejumlah aktivis dari Perhimpunan Indonesia untuk Buruh Migran Berdaulat (Migrant Care) melakukan unjuk rasa di depan Kedutaan Besar Malaysia, Jalan H.R. Rasuna Said, Jakarta, Jumat, 16 November 2012. Mereka menuntut pemerintah untuk mengirimkan nota protes diplomasi dan menarik Duta Besar Indonesia di Malaysia, serta mendesak penuntasan hukum terhadap kasus kekerasan seksual tenaga kerja Indonesia (TKI) oleh tiga polisi Malaysia. [TEMPO/STR/Dasril Roszandi; DS2012111610]

Keywords :
-
Photographer:
Dasril Roszandi
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    16-11-2012
  • Uploaded on :
    16-11-2012

Photo | P1611201200588

File Size Pixel Price
320 x 246 Rp. 0
800 x 614 Rp. 150.000
1400 x 1075 Rp. 250.000
3000 x 2302 Rp. 500.000




Foto Lainnya