KRL Commuter Line Anjlok di Stasiun Manggarai

Sejumlah pekerja mengevakuasi gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuter Line nomor 1387 jurusan Bekasi-Jakarta Kota yang keluar lajur (anjlok) di kawasan Stasiun Kereta Api Manggarai, Jakarta, Rabu, 19 Agustus 2015. Kereta tersebut anjlok di jalur tiga dan teseret hingga 100 meter dari arah Jatinegara menuju Jakarta Kota. [TEMPO/STR/DianTriyuli Handoko; DH2015081908]

Keywords :
KRL Commuter LineKereta Rel ListrikKecelakaan Kereta Api
Photographer:
Dian Triyuli Handoko
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    19-08-2015
  • Uploaded on :
    20-08-2015

Photo | P2008201500164

File Size Pixel Price
320 x 214 Rp. 0
800 x 534 Rp. 150.000
1400 x 934 Rp. 250.000
2048 x 1365 Rp. 500.000