Ekonomi

Ekonomi

Tingkat inflasi sepanjang Ramadan dan momen Idul Fitri 2022 diprediksi melonjak dibanding periode tahun-tahun sebelumnya. Kenaikan harga bahan pokok, seperti minyak goreng, bahan bakar minyak (BBM) dan elpiji, hingga penyesuaian tarif baru pajak pertambahan nilai (PPN) dari 10 persen menjadi 11 persen, menjadi faktor pendorong utama. Untuk mengantisipasi dampak kenaikan tarif PPN pada daya beli masyarakat, pemerintah mengupayakan sejumlah mitigasi risiko untuk mempertahankan kemampuan konsumsi, khususnya kelompok masyarakat ekonomi rentan. Salah satunya adalah bantalan perlindungan sosial yang disiapkan pemerintah untuk membantu masyarakat rentan dan miskin dengan alokasi anggaran mencapai Rp 431,5 triliun pada 2022.

Keywords :
PPN , Inflasi , pajak ,
  • Views : 538
  • Uploaded on : 14-04-2022
  • Edisi : 2022-04-13
  • Editor : -
  • Bahasa : -
  • Penulis : -
  • Jumlah Halaman :-
Ekonomi
Rp. 50.000

Infografis Lainnya

Hambalang
Hambalang

Lika liku izin Hambalang

Kecelakaan Pesawat
Kecelakaan Pesawat

Pesawat Boeing 737-200 milik Maskapai Mandala Airlines…

Kecelakaan Pesawat
Kecelakaan Pesawat

Pesawat 737-400 Adam Air rute Surabaya-Makassar-Manado hilang…

Bencana Tsunami
Bencana Tsunami

Gempa yang diselingi tsunami langsung meluluh lantahkan…

Bencana Tsunami
Bencana Tsunami

Beginilah tsunami menerjang Pantai Pangandaran

Korupsi Hadi Jamal
Korupsi Hadi Jamal

Berikut pemaparan Hadi Jamal dari Fraksi PAN…

Buronan Korupsi
Buronan Korupsi

Siapa yang lebih cepat. Aparah hukum atau…

Freeport
Freeport

Konflik di kawasan pertambangan Freeport  setiap tahun…