Mengamankan Aceh

Sejumlah mayat misterius ditemukan di Aceh dan Sumatera Utara. Mereka diduga anggota Gerombolan Pengacau Keamanan (GPK). Dalam wawancara khusus dengan Tempo, Pangdam I/Bukit Barisan Mayjen. Pramono antara lain berkata, "Masyarakat Aceh sekarang sudah berani menghadapi GPK. Sekarang GPK sudah terjepit." Lalu, mengapa muncul GPK di Aceh? Betulkah karena di sana ada kesenjangan sosial?

Keywords :
-
  • Views :
    729
  • Tanggal Upload :
    06-01-2013
  • Edisi
    38/20
  • Tanggal Edisi
    1990-11-17
  • Rubrik
    Full Edition
  • Copyright
    PT TEMPO Inti Media
  • Subyek
    -
  • Cover Story
    Ramai-Ramai Menekan Inflasi, Wawancara Dengan Pangdam I Bukit Barisan
  • Writer
    -
Mengamankan Aceh
Rp. 60.000