
Hutan Hilang Suap Terbilang
Hutan Hilang Suap Terbilang
Ekspansi perusahaan properti merangkak ke bukit-bukit di sekitar Kabupaten Bogor. Perumahan membuat hutan-hutan rata tanah. Salah satu pemangkas hutan di kawasan itu adalah PT Bukit Jonggol Asri, yang sebagian besar sahamnya dimiliki PT Sentul City. Kedua perusahaan itu dipimpin Kwee Cahyadi Kumala. Untuk memperluas permukiman hingga atas perbukitan, Bukit Jonggol Asri berencana menukar guling hutan di kawasan itu dengan tiga area di tempat lain. Salah satu titik dalam proses perizinannya adalah rekomendasi Bupati Bogor. Guna mendapatkan surat rekomendasi, perusahaan itu diduga menyogok Bupati Rachmat Yasin. Mengapa Menteri Kehutanan memberi lampu hijau pengalihan fungsi hutan itu?
Keywords :
Rachmat Yasin , Bupati Bogor , Skandal Alih Fungsi Hutan ,
Keywords :
Rachmat Yasin , Bupati Bogor , Skandal Alih Fungsi Hutan ,
-
Views :
829 -
Tanggal Upload :
07-06-2014 -
Edisi
15/43 -
Tanggal Edisi
2014-06-15 -
Rubrik
Full Edition -
Copyright
PT TEMPO Inti Media - Subyek -
-
Cover Story
Bintara Pendukung Capres; Wawancara Zico: Brasil 85 Persen Juara -
Writer
-
Hutan Hilang Suap Terbilang
Rp. 60.000
Arsip Media Lainnya

Bertandang Ke Kota Tintin
Rp. 60.000
Vietnam Berbahaya?
Rp. 60.000
Kompleks Pemuja Matahari
Rp. 60.000
Membuat Indonesia Yang Sehat
Rp. 60.000
Presidential Pretensions
Rp. 60.000
TSANIA MARWA "SAYA DEPRESI" PERCERAIAN…
Rp. 60.000
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo