Khasiat Teh Bagi Tubuh

Bagi orang Indonesia, Teh bukanlah minuman yang asing. Teh manis kerap menemani dipagi ataupun sore hari. Seduhan teh tidak hanya sedap dan baik bagi kebugaran, tapi juga banyak manfaatnya.Teh dapat meredam rasa haus dan memberi manfaat lain dibanding air putih.   Teh terbukti bisa menurunkan risiko terkena serangan jantung.  Dalam teh hijau atau hitam terdapat antioksidan bernama flavonoid, yang ampuh melawan penyakit jantung. Flavonoid dalam teh mampu menurunkan tekanan darah dan mengurangi risiko stroke jika diminum paling sedikit tiga gelas sehari.Juga dapat menurunkan kadar LDL (low density lipoprotein) atau kolesterol jahat, menolong penderita penyakit Alzheimer, glaucoma bahkan kanker dan HIV.   Serial Informasi Tempo ini membahas lebih jauh tentang Teh. Asal usul, jenis, cara penyajian, khasiat , keunggulan dan serba serbinya.

Keywords :
Teh , Kesehatan , ,
  • Views : 973
  • Uploaded on : 21-01-2015
  • Edisi : 2015-01-21
  • Editor : Tempo
  • Bahasa : -
  • Penulis : Tempo
  • Jumlah Halaman :17
Khasiat Teh Bagi Tubuh
Rp. 50.000