
Naik Turun Masa Keemasan Sinar Mas
Kerajaan bisnis Sinar Mas terancam gulung tikar. Kelompok usaha yang selama ini memiliki reputasi terpuji karena tak memiliki kredit macet, selalu lancar membayar utang, banknya pun tidak memerlukan dana BLBI itu rupanya diam-diam menyimpan bom waktu. Bagaimana bisa? Masyarakat bisnis bahkan sulit mencerna kenyataan itu. Belum lagi harus memahami bahwa kalau tak pandai-pandai menjinakkannya, bom waktu Sinar Mas bisa meledak sembarang saat di awal tahun 2001 ini.
Keywords :Naik Turun Masa Keemasan Sinar Mas,
-
Downloads :0
-
Views :248
-
Uploaded on :21-12-2023
-
PenulisPDAT
-
Publisher
TEMPO Publishing -
EditorTim Penyusun PDAT: Ismail, Asih Widiarti, Dani Muhadiansyah, Evan Koesumah
-
SubjekBisnis dan Ekonomi
-
BahasaIndonesia
-
Class-
-
ISBN-
-
Jumlah halaman60
Naik Turun Masa Keemasan Sinar Mas
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo