Paradigma Abad Ke-21

Edisi: 34/30 / Tanggal : 2001-10-28 / Halaman : 52 / Rubrik : AK / Penulis : Sinjal, Daud , ,


Indonesia, negara dua ratus juta penduduk yang berpencaran di belasan ribu pulau, tidak punya model. Filipina itu kepulauan, tapi pen-duduknya cuma puluhan juta dan homogen, kecuali di wilayah selatan. Lagi pula, ia sedang menimbang-nimbang jadi federal. Negara lain yang berbentuk kepulauan, berpenduduk seratus juta lebih dan unitary, adalah Jepang. Tapi Jepang juga tidak bisa dijadikan contoh. Bangsa dan agamanya homogen. Indonesia berbilang suku, identik dengan daerahnya pula. Dengan kekecualian RRC, semua negara dengan geografi luas dan demografi besar menganut federalisme (India, Rusia, AS, Brasil, Nigeria).…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

A
Antara Solar dan Solar
1994-06-18

Pilot project diterjemahkan pilot proyek, atau status simbol asal kata symbol status. penerjemahan seperti itu…

I
INDONESIA DIINTERVENSI?
2003-01-12

Kemungkinan intervensi militer terhadap indonesia bukan isapan jempol. kemelut timor timur telah membuktikannya. di luar…

K
KITA MENGUNDANG INTERVENSI ASING?
2003-01-12

Banyaknya konflik internal telah dan akan mengundang intervensi asing ke indonesia. tapi tudingan mungkin lebih…