Satu Klik, Data Terbilang

Edisi: 28/29 / Tanggal : 2000-09-17 / Halaman : 55 / Rubrik : TEI / Penulis : Wicaksono, ,


RANAH internet adalah perpustakaan yang ma-habesar. Ia menyimpan begitu banyak informasi yang tersebar di belantara situs. Untuk menemukannya, seorang pengakses jagat maya mesti memakai fasilitas mesin pencari (search engine) yang terdapat di situs pencari atau portal. Repotnya, proses memperoleh sekeping data cukup memakan waktu. Selain itu, hasil pencarian tiap portal berbeda-beda. Yahoo!, misalnya, sering diledek "terlalu sedikit", sedangkan Altavista "terlalu banyak" memunculkan temuan.

Kini ada peluang untuk menghemat waktu penelusuran informasi dengan apa yang disebut sebagai aplikasi nirpenjelajah (browserless applications)-satu istilah baru ciptaan para maniak komputer. Ini merupakan paket program yang memungkinkan orang menemukan data cukup dengan satu klik mouse saja (one click searching). Pencari tak perlu menunggu berlama-lama hanya untuk mendapatkan, misalnya,…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

O
Obat Buat Pecandu TV
2007-11-25

Ponsel televisi lokal menjajal pasar. perlu upaya perbaikan citra.

R
Robot Hijau dari Google
2008-02-24

Prototipe peranti lunak buatan google diperkenalkan pekan lalu. sejumlah pesaing siap menghadang.

T
Terkesima Kesan Pertama
2007-03-11

Microsoft meluncurkan versi perorangan windows vista. mengandalkan kekuatan antarmuka.