Negara Yang Dirundung Konflik

Edisi: 33/28 / Tanggal : 1999-10-24 / Halaman : 64 / Rubrik : LN / Penulis : , ,


14 Agustus 1947
Pisah dari India, Pakistan merdeka.

27 Oktober 1947
Perang dengan India karena wilayah Kashmir.

8 April 1948
PM Liaquat Ali Khan dan PM India Jawaharlal Nehru menandatangani pakta perlindungan minoritas di kedua negara. Pakistan melindungi Hindu dan India melindungi muslim.

1 Januari 1949
Gencatan senjata di Kashmir atas permintaan Dewan Keamanan PBB.

17 Oktober 1951
Liaquat Ali Khan ditembak di Rawalpindi, Pakistan.

3 Januari 1954
Parlemen membakukan Urdu dan Bengali sebagai bahasa nasional di Pakistan.

Mei 1954
Pakistan menandatangani kerja sama militer dengan AS.

23 Maret 1956
Parlemen mengganti Republik Pakistan menjadi Republik Islam Pakistan, sekaligus diterapkan UUD pertama kali.

7 Oktober 1958
Gubernur Jenderal Iskander…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Serangan dari Dalam Buat Arafat
1994-05-14

Tugas berat yasser arafat, yang akan masuk daerah pendudukan beberapa hari ini, adalah meredam para…

C
Cinta Damai Onnalah-Ahuva
1994-05-14

Onallah, warga palestina, sepakat menikah dengan wanita yahudi onallah. peristiwa itu diprotes yahudi ortodoks yang…

M
Mandela dan Timnya
1994-05-14

Presiden afrika selatan, mandela, sudah membentuk kabinetnya. dari 27 menteri, 16 orang dari partainya, anc.…