Politik Uang Mengacak-acak Penyehatan Bank?
Edisi: 22/28 / Tanggal : 1999-08-08 / Halaman : 17 / Rubrik : OPI / Penulis : , ,
SEORANG ahli hukum perbankan tiba-tiba mempersoalkan kasus Bank Bali dengan sengit sekali. Kalau disimak benar-benar, pembaca akan dapat menghayati suasana menggelegak yang sedang berproses dalam dirinya. Tapi, di luar gelegak itu, diakuinya ia tidak punya kepentingan apa-apa. Ia, pokoknya, harus bicara. Apalagi pelaku-pelaku utama dalam "drama" Bank Bali ini punya kaliber tersendiri: wakil bendahara sebuah partai besar, oknum pejabat di Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN), dan pemilik sebuah hotel mewah di Jakarta. Mereka semua…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.