Malaysia Versus Malaysia

Edisi: 09/28 / Tanggal : 1999-05-10 / Halaman : 16 / Rubrik : OPI / Penulis : , ,


MEMBICARAKAN Malaysia dua-tiga tahun lalu hanya akan menerbitkan kebanggaan dan--di sisi lain--perasaan iri, di Asia Tenggara maupun dunia Islam. Membicarakan Malaysia hari-hari ini, orang bertanya-tanya: inikah peluang bersejarah yang lolos dari jemari begitu mudahnya?

Grafik ekonomi Malaysia begitu mencengangkan ketika itu, menjadikannya lokomotif baru di Asia Tenggara. Menjadi salah satu produsen mikrocip terbesar dunia, Malaysia beranjak lebih maju: membangun "Super-Corridor", infrastruktur jaringan komputer yang mengusung mimpinya jadi "Lembah Silikon"…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

T
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18

Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.

K
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18

Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.

S
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25

Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.