Surat Dari Titin
Edisi: 45/14 / Tanggal : 1985-01-05 / Halaman : 22 / Rubrik : KRI / Penulis :
SURAT dari Balikpapan itu membuat banyak pihak terbelalak. Si pengirim, yang mengaku bernama Titin, melaporkan kepada asisten operasi Polda Jawa Timur, Kolonel Anton Tifaona, tentang banyaknya TKW (tenaga kerja wanita) yang di jerumuskan para calo untuk menjadi pelacur. "Kami dijanjikan akan dipekerjakan sebagai pembantu rumah tangga atau buruh di pabrik kayu. Tapi, sesampainya di Kal-Tim, ternyata kami dipaksa melayani pria hidung belang di rumah-rumah bordil," begitu antara lain bunyi surat Titin yang diterima Anton, Desember lalu.
Siapa Titin, sampai kini belum diketahui. Hanya, surat yang ditulisnya membuat polisi di Jawa Timur dan Samarinda serta Balikpapan bergerak. Razia besar-besaran diadakan di lokasi pelacuran di kedua kota di Kalimantan Timur itu. Puluhan pelacur yang diduga menjadi korban calo dan mucikari ditangkap dan diperiksa. Sayang, dari sekitar 60…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…