Akhiri Pertikaian TNI dan Polri

Edisi: 31/43 / Tanggal : 2014-10-05 / Halaman : 32 / Rubrik : OPI / Penulis : , ,


ADA rivalitas tak sehat antara Tentara Nasional Indonesia dan Kepolisian Negara Republik Indonesia. Beberapa tahun belakangan, begitu banyak pertikaian di antara dua lembaga penegak hukum itu. Insiden penembakan empat anggota TNI saat penggeledahan gudang penimbunan bahan bakar ilegal di Batam, Ahad pekan lalu, menambah panjang daftar ripuh TNI-Polri.

Pimpinan TNI dan Polri sudah menjelaskan versi masing-masing, tapi terasa ada yang ditutup rapat ketika sampai pada keterangan tentang biang perseteruan. Seharusnya kedua lembaga itu kompak mencari penyebab utama kejadian, bukan berlomba membela anak buah.

Semangat esprit de corps membabi-buta hanya akan membuat bingung masyarakat. Dalam kasus di Batam ini,…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

T
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18

Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.

K
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18

Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.

S
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25

Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.