Dongeng Bulan Dari London
Edisi: 34/45 / Tanggal : 2016-10-23 / Halaman : 50 / Rubrik : TER / Penulis : Seno Joko Suyono., ,
INI kisah yang sangat khusus,ââ¬Â Luna menyodorkan sebuah buku kepada empat temannya, Clive, Scarlet, Jack, dan Selena. Penampilan Luna mirip badut. Rambutnya cepak, mengenakan topi bundar dan jas biru. Hidungnya sedikit berdot merah. Ia duduk tafakur. Selena membaca buku yang rupanya catatan harian Luna. Jack memainkan akordeon dengan irama sedih. Buku itu berisi pengakuan Luna yang mendamba seorang lelaki dari bulan.
The Girl Who Fell in Love with the Moon yang dipentaskan The Human Zoo Theatre Company di Salihara International Performing Arts Festival itu bukan pertunjukan berat. Pertunjukan teater yang meraih Best Young Production pada Brighton Fringe Awards…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Logika Kartun sebagai Jembatan Komunikasi
1994-04-16Mungkin teater kami merasa masalah dalam naskah jack hibberd ini asing bagi penonton indonesia, ditempuhlah…
Peluit dalam Gelap
1994-04-16Penulis ionesco meninggal dua pekan lalu. orang yang anti kesewenang-wenangan kekuasaan, semangat yang menjiwai drama-dramanya.
Sebuah Hamlet yang Sederhana
1994-02-05Untuk ketiga kalinya bengkel teater rendra menyuguhkan hamlet, yang menggelinding dengan para pemain yang pas-pasan,…