Yang Dibunuh Karena Tonggek
Edisi: 50/19 / Tanggal : 1990-02-10 / Halaman : 89 / Rubrik : KRI / Penulis :
Yang Dibunuh karena Tonggek
Seorang nelayan dibunuh rekan-rekannya karena suka "menggauli" teman-temannya itu. Mayatnya dibuang ke laut.
TAK ada yang peduli terhadap jerit tangis Halomoan Hutagaol, 19 tahun. Tak juga ada yang bisa menolong karena pembantaian itu terjadi di jermal, bangunan yang didirikan di laut untuk menjaring ikan. Ketujuh temannya, tanpa kasihan, bergantian menghajarnya dengan kayu beroti. Nyawanya pun lepas dari badan, begitu salah seorang pengeroyoknya menghantamkan sebuah batu bata ke bagian belakang kepalanya.
Tubuh korban kemudian dibenamkan para pembantai itu ke laut perairan Betingbawal, Tanjungtiram, Asahan, Sumatera Utara. Sebelumnya mereka memberati tubuh Halomoan dengan karung berisi 26 batang batu bata. Agar lebih sempurna, pemimpin pekerja di jermal itu, Sugito, 31 tahun, yang juga pelaku,…
Keywords: Sarluhut Napitupulu, Asahan, Nelayan, Pembunuhan, Halomoan Hutagaol, Sugito, P.O Sianturi, Mulya Siagian, Sutomo Tj.A, 
Artikel Majalah Text Lainnya
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…