AMUK HARYONO

Edisi: 09/15 / Tanggal : 1985-04-27 / Halaman : 68 / Rubrik : KRI / Penulis :


BAGAI singa luka, lelaki itu mengamuk menusukkan goloknya ke dada kiri petugas berseragam hilau yang merangkulnya. Darah serentak semburat dari dada Peltu Moedjoko, 38, yang mengerang sembari terhuyung mundur. Haryono, 45, yang mengamuk di halaman SD Kaligrenjeng di Bakung, Blitar, Jawa Timur, itu mengejar terus tanpa peduli kakinya terkena peluru pistol yang ditembakkan Moedjoko.

Setelah sempat menyarangkan enam butir pelor di sekujur tubuh lawannya, Moedjoko, yang menjadi komandan Koramil Bakung, pun roboh bersama Haryono, Selasa pagi pekan lalu. "Adegannya seperti…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

G
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14

Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…

S
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14

Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…

K
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16

Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…