Membakar Sekolah, Dibakar Video

Edisi: 13/14 / Tanggal : 1984-05-26 / Halaman : 24 / Rubrik : KRI / Penulis :


DI mana mana remaja sering berbuat ulah di luar dugaan. Tengah malam, menjelang awal bulan ini, Arif Yulianto, 21, dengan tiga kawannya mengguyur kantor SMA Pemerintah Daerah Lasem, Rembang, Jawa Tengah, dengan dua liter minyak tanah. Lalu, selembar kertas disulut dan dilemparkan ke dalam. Dinihari pukul 02.00 habislah sebagian bangunan dan seluruh isi kantor berukuran 8 x 5 meter dilalap api.

Sebelumnya, para pelaku pembakaran itu mencuri stempel kantor dan stempel kepala sekolah. Tujuan mereka, memalsukan surat tanda lulus EBTA. Tentu saja Aris Munandar, 50, kepala sekolah, merasa sedih. Semua dokumen penting sekolah hilang dan musnah. Antara lain, buku induk…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

G
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14

Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…

S
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14

Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…

K
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16

Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…