Tahun Anti-gali

Edisi: 44/13 / Tanggal : 1983-12-31 / Halaman : 63 / Rubrik : KRI / Penulis :


TAK banyak yang tahu. Di Jalan Denai Ujung, Medan, ada sebuah pekuburan baru, khusus untuk mister X. Sejak dibuka sekitar dua bulan lalu, kata seorang petugas Rumah Sakit Pirngadi, "sudah 20 yang dikuburkan di situ." Mr. X adalah julukan bagi mayat-mayat yang tak diketahui identitasnya yang mati "dikempeskan". Jumlahnya, ternyata, cukup banyak. Dalam beberapa bulan ini, menurut sebuah sumber, ada sekitar 150 korban pembunuhan di seputar Medan.

Di Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur mayat seperti itu bisa dijumpai. Bila bukan mati karena luka tembak, biasanya leher mereka terjerat, dan tubuh penuh bekas penganiayaan. Bahkan, ada yang tubuh dan kepalanya terpisah. Kantor surat kabar Suara Indonesia di Malang, misalnya, dinihari 16 November lalu dikirimi paket berisi kepala manusia yang masih berlumur darah segar.

Di Jawa Timur, tahun ini memang banyak kasus yang aneh. Selain Suara…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

G
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14

Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…

S
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14

Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…

K
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16

Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…