Model Jepang Atau Biaya

Edisi: 43/11 / Tanggal : 1981-12-26 / Halaman : 61 / Rubrik : KRI / Penulis :


SIMPOSIUM, seminar dan penelitian tentang kecelakaan lalu lintas tak habis-habisnya--seperti halnya kecelakaan itu sendiri. Tapi pernyataan Direktur LLAJR, Herfien M.S. bahwa di Indonesia setiap hari rata-rata 32 orang tewas akibat kecelakaan di jalan raya cukup mengkhawatirkan.

Ketika mengumumkan hasil penelitian LLAJR tentang kecelakaan di berbagai tempat Indonesia awal bulan ini di Semarang, Herfien juga mengungkapkan, pembunuhan di jalan raya itu 70% disebabkan kecerobohan pengemudi. Tanpa menyebut latar belakang kecerobohan itu, Direktur LLAJR meminta agar para pengusaha angkutan turut mencegah pembunuhan itu.

Caranya? Antara lain dengan memperbaiki kesejahteraan para pengemudi sehingga di setiap tikungan jalan mereka tidak merasa dikejar pendapatan--seperti kebanyakan selama ini. Dan tak kalah penting dari itu, hendaknya juga para pengusaha lebih berhati-hati menyerahkan kemudi kendaraan kepada seorang sopir. Artinya…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

G
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14

Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…

S
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14

Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…

K
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16

Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…