Apa Yang Kau Cari, Sheik ? ; Apa Yang Kau Cari,sheik ?
Edisi: 03/01 / Tanggal : 1971-03-20 / Halaman : 07 / Rubrik : LN / Penulis :
"Bila perlu Pakistan Timur bersedia mengorbankan sedjuta djiwa
untuk mendapatkan hak otonomi"
; -- Mudjibur Rahman
; SEDJUTA djiwa jang disanggupi ketua Partai Liga Awami jang
berpengaruh di Pakistan Timur itu memang belum separuh terpakai.
Tapi sedjak keputusan Presiden Yahja Khan 1 Maret menunda sidang
Dewan Nasional -- jang sedianja diadakan di Dacca 3 Maret --
situasi di Pakistan Timur telah berkembang ketingkat jang amat
kritis. Seruan pemogokan umum Mudjibur Rahman terbukti lebih
ditaati daripada perintah-perintah dan larangan-larangan
penguasa militer jang mengambil alih kekuasaan di Dacca. Dan
beriringan dengan berdjatuhannja korban pengikut-pengikut Liga
Awami jang tak dapat menahan diri, perang dingin jang tadinja
bermula antara Sheik Mudjib dengan Ali Bhutto, ketua Partai
Rakjat jang berpengaruh di Barat (lihat box), seakan…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Serangan dari Dalam Buat Arafat
1994-05-14Tugas berat yasser arafat, yang akan masuk daerah pendudukan beberapa hari ini, adalah meredam para…
Cinta Damai Onnalah-Ahuva
1994-05-14Onallah, warga palestina, sepakat menikah dengan wanita yahudi onallah. peristiwa itu diprotes yahudi ortodoks yang…
Mandela dan Timnya
1994-05-14Presiden afrika selatan, mandela, sudah membentuk kabinetnya. dari 27 menteri, 16 orang dari partainya, anc.…