Republik (bukan) Arab Mesir
Edisi: 09/01 / Tanggal : 1971-05-01 / Halaman : 13 / Rubrik : LN / Penulis :
TERNJATA bukan hanja Syria jang sukar diramalkan, sebab Mesir
jang bahkan menjangkal ke-Arabannja, achirnja terlibat dalam apa
jang mereka sebut sebagai Persatuan Republik-Republik Arab.
Hanja beberapa hari sebelum Pakta Tripoli memulai sidangnja di
Benghazi, Libya, dunia tidak mudah membajangkan arah Mesir,
selain terbawa oleh arus jang menjertai sebuah sandiwara dengan
lakon Yassin Anakku (Yassin Waladi). Kisah Yassin jang dianggap
sebagai penokohan almarhum Nasser, tidaklah sebegitu menarik
kalau saat pementasannja berlainan waktu dengan lahirnja
pernjataan-pernjataan politik…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Serangan dari Dalam Buat Arafat
1994-05-14Tugas berat yasser arafat, yang akan masuk daerah pendudukan beberapa hari ini, adalah meredam para…
Cinta Damai Onnalah-Ahuva
1994-05-14Onallah, warga palestina, sepakat menikah dengan wanita yahudi onallah. peristiwa itu diprotes yahudi ortodoks yang…
Mandela dan Timnya
1994-05-14Presiden afrika selatan, mandela, sudah membentuk kabinetnya. dari 27 menteri, 16 orang dari partainya, anc.…