RISOTURA

Edisi: 45/22 / Tanggal : 1993-01-09 / Halaman : 29 / Rubrik : KI / Penulis : WINARNO, BONDAN


INI sebuah istilah baru di Jepang. Dalam bahasa Inggris: restructuring.
Tidak mengherankan bila restrukturisasi tiba-tiba menjadi kata kunci dalam
membicarakan ekonomi Jepang. Jepang kini sedang berada di sebuah kelokan. Bila
setir tidak dibanting, sebuah tubrukan berdampak besar niscaya akan terjadi.
; Mungkin pula untuk pertama kali Jepang tanpa sungkan-sungkan membuat
pengakuan bahwa keadaan ekonomi mereka sedang buruk. Siapa pun yang melakukan
bisnis dengan Jepang, saat ini tentu merasakan dampak dari kelesuan ekonomi
itu. 'Not just a cyclical downturn, but possibly the start of an extended
period of slow growth,' catat The Asian Wall Street Journal Weekly.
; Para kapten industri Jepang, herannya, masih bebasa-basi dalam ikhwal
restrukturisasi. Dengar salah satunya: 'Restrukturisasi ini kami perlukan
karena ekonomi Jepang sudah mencapai…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

R
RISIKO ADALAH PELUANG
1993-02-13

Robert plan, perusahaan asuransi spesialis risiko tinggi. kuatnya investigasi total atas setiap klaim. bagi kalangan…

B
Buruh Cina
1993-05-01

Pengusaha indonesia makin banyak investasi di bidang manufaktur di cina dengan alasan upah buruh murah.…

B
Bunga
1993-05-08

Pejabat indonesia melarang aparatnya mengirimkan karangan bunga sebagai ucapan selamat. para importir as mengeluh. mereka…