TAMAN DAN TAMAN

Edisi: 26/01 / Tanggal : 1971-08-28 / Halaman : 33 / Rubrik : KT / Penulis :


DULU ditempat itu tidak ada kolam buatan dan bukit-bukit bikinan
jang kurang terpelihara. Dan dulu kala dikali Tjiliwung jang
mengalir dekat situ dibuanglah majat Njai Dasima jang malang,
begitu konon tjerita orang. Sekarang permukaan kali hampir tidak
kelihatan, penuh - ditutup sedjenis kiambang. Hanja itu kali
tibatiba sadja muntjul dibilangan Pintu Air, sama tjoklat dan
hampir mengental seperti agar-agar. Ketjoklatan itu pernah
dimuntjratkan oleh sebuah tjawan besar jang dibangun Bung Karno
ditaman Istiqlal, tjawan mana sekarang berhenti muntjrat tanpa
tjelas apa sebabnja. Jang tidak dapat diragukan lagi adalah
kenjataan bahwa taman. dengan tjawan jang kering, kolam dan kali
jang airnja mengagar-agar dan penuh kiambang, sangatlah
bertentangan dengan keindahan Djakarta jang selama ini dibina
seboleh-bolehnja.

; Djuru selamat. Akan hal ini, Kepala Dinas Pertamanan DCI Djaya;
A.H. Djailani menjatakan bahwa Gubernur teiah menundjuk
Pertamina sebagai djuru selamat. Walaupun itu projek rekreasi
termasuk dalam kawasan kompleks Istiqlal, rupanja Pertaminalah
jang…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

L
LEDAKAN DI MALAM NATAL
1985-01-05

Bom meledak di dua tempat di gedung seminari alkitab asia tenggara dan di gereja katolik…

S
SENAYAN MENUNGGU PAK DAR
1984-02-11

Keppres no.4/1984, seluruh kompleks gelora senayan (tanah yang diperuntukkan asian games ′62), dinyatakan sebagai tanah…

Y
YANG TERTIB DAN YANG MENGANGGUR
1983-04-09

Berdasarkan perda no.3/1972, gubernur soeprapto, akan melakukan penertiban terhadap bangunan liar dan becak-becak. bangunan sepanjang…