Penaklukan Batang Agam

Edisi: 18/02 / Tanggal : 1972-07-08 / Halaman : 27 / Rubrik : FT / Penulis :


KOTA-KOTA Bukittinggi, Pajakumbuh, Padang Pandjang dan Batu
Sangkar di Sumatera Barat bukan tak berlistrik meskipun
keadaannja lebih banjak tidur daripada melek. Akan tetapi
keempat kota itu kini sedang mengarahkan harapan datangnja
stroom dari puntjak buliit di Batang Agam. Sumber air jang
terletak 15 kilometer diluar Bukittinggi itu kini sedang
dikepung untuk didjinakkan mendjadi pembangkit tenaga listrik.
Dan pembangunan Projek Listrik Tenaga Air (PLTA) Batang Agam ini
saat ini telah sampai pada tingkat "civil engineering-nja
selesai", seperti dikatakan Menteri PUTL Sutami ketika
mengadakan inspeksi kesana minggu pertama bulan Djuni kemarin.
Pekerdjaan utama jaitu pembuatan terowongan di perut bukit
sepandjang 1.600 meter telah selesai ditembus dan 1000 meter
daripadanja pada bagian jang menghubungkan dengan waduk penadah
air telah selesai dipasang saluran beton.…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

T
Tillema, Multatuli Fotografi
1994-05-14

Koleksi foto h.f. tillema berharga karena ia memotret segi-segi "buruk" di tanah hindia belanda. tapi…

M
Menggoda Kejujuran Fotografi
1994-02-05

Pameran teknologi merekayasa karya foto, di new york, membuka peluang manipulasi foto hampir tanpa batas.…

K
Kesaksian Sebastiao Salgado
1994-03-19

Fotografer yang doktor ekonomi ini mengabadikan wajah-wajah yang menyumbang pada keuntungan perusahaan, dan mereka hanya…