TABIR MISTERI TOMBATU

Edisi: 08/03 / Tanggal : 1973-04-28 / Halaman : 14 / Rubrik : KRI / Penulis :


KABAR pertama terbetik dari kawat yang dikirim oleh KM Tombatu
yang berada di tengah lautan Cina Selatan, kepada kantor PN
Pelni Pusat dan kantor cabangnya di Hongkong Isinya singkat:
Kepala Kamar Mesin (KKM) Bahrul Majit telah lenyap dari kapal
pengangkut sapi Tombatu, dan diduga bunuh diri dengan mencebur
ke laut.

; Kabar singkat dari tengah lautan ini tidak dibiarkan putus
sampai sekian oleh Markas Besar Kepolisian RI. Sebab tambahan
informasi yang diterima menimbulkan satu tanda-tanya yang harus
disingkapkan. Ada becak-becak darah di kamar almarhum Bahrul. Di
kamar 60 itu juga terdapat baju seseorang -- pasti bukan milik
sang penghuni -- yang juga berlumur darah. Di kamar lain, yang
dihuni seorang bintara kamar mesin. terdapat sebilah belati
bernoda darah. Ini yang meragukan Qhak reserse MABAK akan
hilangnya KKM Bahrul: tentu almarhum bukan merelakan diri
ditelan gelombang laut Cina Selatan, tapi menghilang atas
perbuatan manusia dan keyakinan…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

G
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14

Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…

S
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14

Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…

K
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16

Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…