HATI-HATI, TANAH ANDA!

Edisi: 50/04 / Tanggal : 1975-02-15 / Halaman : 49 / Rubrik : LAPSUS / Penulis :


SEMENTARA upaya membangun jalan darurat ini berjalan, satu
penelitian untuk membangun jalan pengganti sudah pula
disiapkan. Penelitian ini mempelajari kemungkinan membangun
jalan dari Ciburuy sampai km 27 melintasi puncak bukit Pabeasan,
atau kalau tidak di situ akan dibangun di sebelah utara jalan
yang sekarang. Rencana ini sudah disetujui oleh Dewan
Stabilisasi Ekonomi yang bersidang sehari setelah bencana itu.
Tapi sebelum rencana itu adi sah, Ir Joedo Elifas, Kepala
SeksI Geologi Teknik, Ditjen Geologi di Bandung sempat
melemparkan pendpat bahwa rencana pembangunan jalan permanen di
sekitar pegumlngan kapur itu tidak tepat. Karena daerah berkapur
selalu membawa risiko longsor. "Daerah utara maupun selatan
daerah itu sangat merepotkan dari sudut morphologi", katanya
memberi alasan. Tapi terbatasnya dana pemerintah untuk
samasekali memindahkan jalan tersebut dari daerah berkapur di
bukit Pabeasan - lagipula DSE yang dipimpin Presiden Soeharto
telah mensahkan rencana pemba!lgunan jalan permanen di pebukitan
tadi insinyur yang kidal itu akhirnya mengendurkan sikapnya.
Dan jika harus memilih dia akan pilih tanah di selatan daerah
longsor. "Tanahnya terdiri dari…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

I
Ini Keringanan atau Deal yang Rasional?
1994-02-05

Setelah mou ditandatangani, penggubah lagu pop rinto harahap akan diakui kelihaiannya dalam bernegosiasi perkara utang-piutang.…

M
Modifikasi Sudah Tiga Kali
1994-02-05

Perundingan itu hanya antara bi dan pt star. george kapitan bahkan tidak memegang proposal rinto…

C
Cukup Sebulan buat Deposan
1994-02-05

Utang bank summa masih besar. tapi rinto harahap yakin itu bisa lunas dalam sebulan. dari…