MINGGIR, MINGGIR KE LAUT

Edisi: 50/05 / Tanggal : 1976-02-14 / Halaman : 24 / Rubrik : LAPSUS / Penulis :


DI Kecaman Kediri, laut terlalu ganas untuk dijadikan tumpuan
harapan. Karang yang menjulang tinggi tidak memungkinkan untuk
tempat mengalihkan usaha, membuat garam misalnya. Juga di Tanah
Lot, yang jadi obyek pariwisata, tidak terlalu menguntungkan
untuk obyek baru bagi petani desa sekitar itu. Cuma anak-anak
kecil semakin banyak beroperasi sebagai penjual barang-barang
kerajinan.

; Maka beberapa desa di Kecamatan Kerambitan seperti Kelating,
Pasut atau Desa Yeh Ganggang Kecamatan Tabanan, boleh dibilang
laut tempat tumpuan terakhir dari kemelut serangan wereng ini.
Laut mulai diserbu para petani yang sebelumnya tak punya
keahlian apa-apa soal laut. Di Pantai Kelanting misalnya,
pondok-pondok darurat didirikan dan petani yang hijrah itu mulai
usaha baru, membuat garam. Penggaraman dengan alat-alat yang
keliwat tradisionil itu juga tak banyak menuntut tenaga, cuma
siram dan jemur pasir,dan karenanya tugas itu dilimpahkan pada
kaum…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

I
Ini Keringanan atau Deal yang Rasional?
1994-02-05

Setelah mou ditandatangani, penggubah lagu pop rinto harahap akan diakui kelihaiannya dalam bernegosiasi perkara utang-piutang.…

M
Modifikasi Sudah Tiga Kali
1994-02-05

Perundingan itu hanya antara bi dan pt star. george kapitan bahkan tidak memegang proposal rinto…

C
Cukup Sebulan buat Deposan
1994-02-05

Utang bank summa masih besar. tapi rinto harahap yakin itu bisa lunas dalam sebulan. dari…