Kisah Sang Raja Tanpa Pedang Itu

Edisi: 22/33 / Tanggal : 2004-08-01 / Halaman : 90 / Rubrik : FL / Penulis : Chudori, Leila S. , ,


Kisah Raja Arthur diinterpretasikan kembali dengan liar dan keluar dari kelaziman klasik. Menarikkah kisah jungkir-balik ini?

KING ARTHUR
Sutradara: Antoine Fuqua
Skenario: David Franzoni
Pemain: Clive Owen, Keira Knightley, Ioan Gruffudd
Produksi: Touchstone Pictures

***

Dan legenda itu dimulai....

NUN di abad pertengahan, legenda yang hidup itu berkisah dari sebuah batu. Berbagai fakta sejarah itu--reruntuhan istana, dan kisah dari mulut ke mulut yang semakin lama semakin romantis dan heroik--berkisah tentang Arthur sebagai Raja Camelot yang sangat bijaksana, dicintai rakyatnya, menguasai beberapa kawasan Skotlandia, Irlandia, dan Islandia.

Dia menikah dengan sang jelita Guinevere, putri dari Lyonesse. Dari kisah klasik ini, ada beberapa hal yang selalu disebut-sebut sebagai keistimewaan legenda ini. Pertama, kisah 12 kesatria raja yang tak terkalahkan atau mereka yang dikenal sebagai The King's Knight, yang selalu mengadakan pertemuan di meja bundar, memperlihatkan Arthur yang demokratis dan menganggap suara kesatrianya yang memiliki derajat yang sama. Kedua, kisah cinta terlarang antara Guinevere dan Lancelot, kesatria raja…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30

Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…

M
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22

Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori

R
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22

Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…