Kematian-kematian Yang Tak Tercatat

Edisi: Edisi / Tanggal : 2021-08-07 / Halaman : / Rubrik : OPI / Penulis :


SETIAP kematian adalah tragedi. Namun, sepanjang Juli lalu, kehilangan nyawa di Indonesia akibat terkena Covid-19 makin tragis. Meski melonjak berlipat-lipat dibanding bulan-bulan sebelumnya, sebagian angka kematian Covid-19 pada periode itu besar kemungkinan “tidak diakui” sebagai kasus corona.
Banyak orang yang terkena virus bak kelompok paria, tak tersentuh pelayanan medis ketika mereka sangat membutuhkannya. Ketika sistem kesehatan ambruk pada gelombang kedua pandemi, mereka hanya bisa menunggu nasib di rumah menghadapi serangan virus dengan gejala berat. Tanpa tindakan medis memadai, mereka tak tertolong. Organisasi pemantau pandemi, LaporCovid19, mencatat setidaknya 2.963 orang meninggal dalam status isolasi mandiri pada 11 Juni-3 Agustus lalu.
Sayangnya, sebagian korban meninggal itu tak tercatat dalam data kasus Covid-19 versi pemerintah. Sepanjang Juli, menurut…

Keywords: Covid-19Zona Merah Covid-19PandemiData Covid-19Kematian Covid
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

T
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18

Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.

K
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18

Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.

S
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25

Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.