Mengembalikan Prinsip Asuransi Kesehatan

Edisi: 26/48 / Tanggal : 2019-08-25 / Halaman : 31 / Rubrik : OPI / Penulis : , ,


RENCANA pemerintah membenahi struktur premi dengan menaikkan iuran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan merupakan langkah tepat walau agak terlambat. Keputusan itu semestinya sudah dilakukan tak lama setelah program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) bergulir, tanpa harus menunggu selesai pemilihan presiden.

Langkah pemerintah menunda penyesuaian premi karena merupakan keputusan tidak populis terbukti memperburuk keadaan. Sistem jaminan sosial yang beroperasi lima tahun lalu itu telah membuat arus kas BPJS tekor Rp 3,3 triliun, setahun sejak program berjalan. Angka defisit bertambah menjadi Rp 9,1 triliun pada 2018 dan diperkirakan melonjak hingga tiga…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

T
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18

Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.

K
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18

Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.

S
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25

Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.