Tak Cukup Mengusut Lukas Enembe
Edisi: 25 Sep / Tanggal : 2022-09-25 / Halaman : / Rubrik : OPI / Penulis :
PROBLEM kusut di Papua tidak akan beres hanya dengan mengusut perkara korupsi di provinsi ini. Dalam waktu bersamaan dua pekan lalu, Komisi Pemberantasan Korupsi menetapkan Gubernur Papua Lukas Enembe, Bupati Mamberamo Tengah Ricky Ham Pagawak, dan Bupati Mimika Eltinus Omaleng sebagai tersangka korupsi.
Problem Papua lebih dalam dari korupsi kepala daerah. Korupsi merupakan kejahatan luar biasa dan puncak kerakusan manusia. Tapi di Papua korupsi juga merupakan wujud kekacauan kebijakan pemerintah pusat dalam memperlakukan provinsi di timur Indonesia itu. Selama ini pembangunan di sana berlangsung sentralistik: otonomi khusus diterjemahkan semata sebagai alokasi anggaran.…
Keywords: Papua, Konflik Papua, Korupsi Kepala Daerah, Pelanggaran HAM di Papua, Lukas Enembe, 
Artikel Majalah Text Lainnya
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.