Mengapa Menteri Jokowi Paling Banyak Terjerat Kasus Korupsi

Edisi: 22 Okt / Tanggal : 2023-10-22 / Halaman : / Rubrik : OPI / Penulis :


SEMBILAN tahun lalu, masyarakat menyambut awal kepresidenan Joko Widodo dengan banyak harapan. Apalagi ketika ia melibatkan Komisi Pemberantasan Korupsi serta Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan dalam penentuan anggota kabinetnya. Kini, menjelang akhir dua periode kepemimpinannya, harapan terselenggaranya pemerintahan yang bebas dari korupsi itu hancur lebur tak bersisa.
Sejak 2014, sejumlah menteri Jokowi masuk bui akibat berbagai kasus korupsi. Syahrul Yasin Limpo, Menteri Pertanian sejak 2019, adalah anggota kabinet kelima yang akan segera menjadi pesakitan. Komisi antikorupsi menuduhnya terlibat perdagangan jabatan dan beberapa kasus lain. Dito Ariotedjo, yang belum setahun menjadi Menteri Pemuda dan Olahraga, pun kini disebut-sebut dalam perkara dugaan makelar kasus.
Perlu…

Keywords: JokowiKabinet Kerja JokowiIndeks Persepsi KorupsiFree AccessKorupsi MenteriJohnny G PlateSyahrul Yasin LimpoMenteri Jokowi
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

T
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18

Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.

K
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18

Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.

S
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25

Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.