Vihara Tri Ratna

Patung-patung dewa di Vihara Tri Ratna, Jalan Lautze Nomor 64, Kelurahan Kartini, Kecamatan Sawah Besar, Jakarta, Rabu, 3 April 2013. Vihara yang juga disebut Klenteng Di Cang Yuan ini dibangun sekitar 1789, dibaktikan kepada Dewa Raja Neraka, dan klenteng ini tidak dikhususkan bagi penganut Buddha saja karena selain patung Buddha, terdapat juga patung dewa 18 Arhat yang merupakan pengikut setia Sang Buddha dan patung dewa-dewa yang biasa dipuja masyarakat Tionghoa serta sebuah ruangan khusus untuk mengirim doa pada arwah bagi para penganut Konghuchu. [TEMPO/Subekti; SB2013040311]

Keywords :
Vihara Tri Ratna
Photographer:
Subekti
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    03-04-2013
  • Uploaded on :
    03-04-2013

Photo | P0304201300009

File Size Pixel Price
320 x 214 Rp. 0
800 x 534 Rp. 150.000
1400 x 934 Rp. 250.000
5277 x 3518 Rp. 500.000