Rilis Penipuan Pompa Bensin di SPBU Pertamina

Para tersangka dihadirkan saat rilis penipuan mesin pompa bahan bakar minyak (BBM) di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Pertamina 34-12305, Jalan Pahlawan, Rempoa, Ciputat, Tangerang, Banten, Senin, 6 Juni 2016. Lima tersangka yang terdiri dari operator, pengawas, dan karyawan diamankan Ditreskrimsus Polda Metro Jaya setelah terbukti mengurangi takaran 1 liter setiap 20 liter BBM, dengan cara menggunakan remote control pada alat dispenser. [TEMPO/STR/M. Iqbal Ichsan; IQ2016060609]

Keywords :
Kasus Penipuan Pompa BensinSPBU Pertamina
Photographer:
M. Iqbal Ichsan
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Tangerang Selatan, Banten
  • Event Date:
    06-06-2016
  • Uploaded on :
    06-06-2016

Photo | P0606201600452

File Size Pixel Price
320 x 210 Rp. 0
800 x 525 Rp. 150.000
1400 x 918 Rp. 250.000
3000 x 1966 Rp. 500.000