KRI Fatahillah

Kapal perang KRI Fatahillah saat akan merapat di Pelabuhan Pangkalan Laut Utama VI Makassar, Sulawesi Selatan, Senin, 8 Januari 2007. KRI Fatahillah merapat untuk melakukan bekal ulang (mengisi bahan bakar dan logistik) usai melakukan misi penyelamatan penumpang KM. Senopaati Nusantara dan pelacakan jatuhnya pesawat Adam Air di Selat Makassar, Perairan Majene, dan perairan Sulawesi lainnya. [TEMPO/ Gunawan Wicaksono; Digital Image; Gw2007010804; 20070108]

Keywords :
KRI FatahillahKapal Perang RI
Photographer:
gunawans
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Makassar, Sulawesi Selatan
  • Event Date:
    08-01-2007
  • Uploaded on :
    09-01-2007

Photo | P0901200700046

File Size Pixel Price
320 x 213 Rp. 0
800 x 532 Rp. 150.000
1400 x 931 Rp. 250.000
1574 x 1046 Rp. 500.000