Masjid Jami A Ma'ruf

Sejumlah jemaah beristirahat usai salat dzuhur di Masjid Jami A Ma'ruf, Tanah Abang, Jakarta, 12 Oktober 2006. Masjid yang merupakan masjid tua terbesar di Jakarta ini awalnya adalah sebuah surau yang didirikan oleh kakak beradik KH. A. Murad dan KH. A. Somad yang berasal dari Demak pada tahun 928 H atau 1500 M, dan pada tahun 1914 dipugar oleh seorang arsitek asal Belanda yang bernama Stoltz. [TEMPO/ Ayu Ambong; Digital Image; AA2006101207; 20061012]

Keywords :
Masjid Jami A Ma'ruf
Photographer:
Ayu Ambong
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    12-10-2006
  • Uploaded on :
    15-02-2007

Photo | P1502200700069

File Size Pixel Price
320 x 224 Rp. 0
800 x 560 Rp. 150.000
1400 x 980 Rp. 250.000
3292 x 2304 Rp. 500.000