Pementasan Teater Objek berjudul Vu oleh Cie Sacekripa

Pementasan Teater Objek berjudul 'Vu' oleh grup seniman teater asal Prancis, Cie Sacekripa, dalam rangkaian Bienal Sastra Salihara 2015 di Teater Salihara, Jakarta Selatan, Sabtu 17 Oktober 2015. Vu merupakan pertunjukan teater yang memadukan unsur badut jenaka, fantasi sirkus, dan miniatur objek yang menjadi atribut pementasan yang mengkisahkan seorang laki-laki bete dan mencoba membuat secangkir teh. [TEMPO/STR/Nurdiansah; ND2015101815]

Keywords :
Teater Cie Sacekripa
Photographer:
Nurdiansyah
  • Category :
    Seni
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    17-10-2015
  • Uploaded on :
    18-10-2015

Photo | P1810201500027

File Size Pixel Price
320 x 212 Rp. 0
800 x 530 Rp. 150.000
1400 x 928 Rp. 250.000
3000 x 1987 Rp. 500.000