Operasi Patuh Candi 2016 di Surakarta

Satuan Polisi Lalu Lintas melakukan Operasi Patuh Candi 2016 di Jalan Menteri Supeno, Manahan, Surakarta, Jawa Tengah, Kamis, 19 Mei 2016. Sejak diberlakukannya Operasi Patuh Candi 2016 pada hari Senin, 16 Mei 2016, telah berhasil menjaring 400 lebih kendaraan yang tidak dilengkapi surat jalan maupun perlengkapan pengendara yang lain seperti SIM, helm, lampu, spion, dan plat nomor palsu. [TEMPO/STR/Bram Selo Agung; BSA2016051902]

Keywords :
Operasi Patuh Candi 2016Razia Sepeda Motor
Photographer:
Bram Selo Agung
  • Category :
    Peristiwa
  • Location :
    Surakarta, Jawa Tengah
  • Event Date:
    19-05-2016
  • Uploaded on :
    19-05-2016

Photo | P1905201600320

File Size Pixel Price
320 x 215 Rp. 0
800 x 537 Rp. 150.000
1400 x 940 Rp. 250.000
2000 x 1342 Rp. 500.000