Perkebunan Tembakau

Perkebunan tembakau milik petani mitra perusahaan rokok PT BAT (British American Tobacco) Indonesia Tbk. di LombokTimur, Nusa Tenggara Barat (NTB), Jumat, 29 Agustus 2003. PT BAT Indonesia berencana meningkatkan produksi tembakau menjadi 11,200 ton per tahun, jauh lebih banyak dibanding tahun 2002. Sementara volume penjualan rokok produksi PT BAT Indonesia tahun 2003 menurun. Penurunan ini disebabkan oleh kenaikan harga jual eceran rokok. [TEMPO/ Taufik Subarkah; Digital Image; 20030829].

Keywords :
Perkebunan TembakauTembakau
Photographer:
Taufik Subarkah
  • Category :
    Flora dan Fauna
  • Location :
    Nusa Tenggara Barat
  • Event Date:
    29-08-2003
  • Uploaded on :
    21-10-2003

Photo | P2110200300103

File Size Pixel Price
x Rp. 500.000