Aksara Kuno Nusantara

Aksara kuno yang berkembang di Indonesia cukup banyak. Berdasarkan riset Pusat Data dan Analisa Tempo (PDAT), ada 14 buah aksara kuno yang berkembang di Indonesia. Sebagian telah punah atau tidak digunakan dan sebagian lagi masih aktif digunakan. Pada umumnya aksara-aksara tersebut berasal dari India yang  perkembangannya mengalami modifikasi. Hal ini sejalan dengan penyebaran agama Hindu dan Budha di Nusantara (menurut para ahli berasal dari India). Namun ada juga beberapa aksara yang mulai tumbuh pada masa peralihan antara periode Hindu-Budha ke Islam,  bersamaan dengan masuknya Islam ke wilayah Nusantara.

Keywords :
Aksara ,
  • Views : 1.981
  • Uploaded on : 31-10-2012
  • Edisi : 2012-10-31
  • Editor : Driyan/PDAT
  • Bahasa : -
  • Penulis : Driyan/PDAT
  • Jumlah Halaman :1
Aksara Kuno Nusantara
Rp. 25.000