Banjir dan Politik Pashtun

Edisi: 24/39 / Tanggal : 2010-08-15 / Halaman : 112 / Rubrik : INT / Penulis : Yandi M.R., ,


Truk itu tak bisa berjalan lancar. Sebelum mencapai gerbang sebuah sekolah di Pabbi, Pakistan, ia dihadang ratusan orang. Mereka saling dorong dan berebut menggapai truk yang penuh barang itu. Kota Pabbi, yang terletak di Distrik Nowshera, Provinsi Khyber-Pakhtunkhwa, merupakan daerah terparah yang diterjang banjir sejak dua pekan lalu. Sekolah-sekolah di Pabbi menjadi tempat penampungan empat ribu pengungsi.

Rabu pekan lalu, truk bantuan datang. Isinya makanan, obat-obatan, dan pakaian. Bantuan itu cepat ludes karena massa yang lapar dan sengsara itu berebut mendapatkannya. Yang kuat tentu saja mendapat jatah lebih banyak. Sedangkan perempuan dan anak-anak tetap dengan tangan kosong. "Kita seperti anjing dan berkelahi," kata pengungsi Musarrat Khan dalam bahasa Urdu. "Di…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

J
Jalan Pria Ozon ke Gedung Putih
2007-10-28

Hadiah nobel perdamaian menjadi pintu masuk bagi al gore ke ajang pemilihan presiden. petisi kelompok…

P
Pesan Kematian dari Pazondaung
2007-10-28

Jasad ratusan biksu dikremasi secara rahasia untuk menghilangkan jejak. penangkapan dan pembunuhan biarawan terus berlangsung…

M
Mangkuk Biksu Bersaksi
2007-10-28

Ekonomi warga burma gampang terlihat pada mangkuk dan cawan para biksu. setiap pagi, biksu berke…