Dagang Timah Di Negeri Sendiri
Edisi: 50/40 / Tanggal : 2012-02-19 / Halaman : 102 / Rubrik : EB / Penulis : Eka Utami Aprilia , ,
JAM digital di pojok kiri layar komputer masih menunjukkan pukul 14.19, Rabu pekan lalu. Sundoyo sudah membuka aplikasi Bursa Komoditas dan Derivatif Indonesia untuk pasar timah internasional (Inatin). Anggota staf bursa tersebut bersiap-siap mengawasi perdagangan timah.
Tepat pukul 14.30, Inatin dibuka. Selang beberapa detik saja, di kolom penawaran muncul angka tiga, sejajar dengan angka 24.600 pada lajur harga. "Artinya, ada penjual hendak menjual tiga lot dengan harga US$ 24.600 per metrik ton," kata Sundoyo.
Tak lama kemudian, ada pembeli yang membuka harga awal. Tawarannya lebih rendah, US$ 24.250. Penjual berikutnya memasang harga US$ 24.620 per metrik ton. Angka di kolom penawaran terus naik hingga sempat mencapai 24.645.
Calon pembeli…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…