SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
Edisi: 11/24 / Tanggal : 1994-05-14 / Halaman : 21 / Rubrik : EB / Penulis : IMA
TIDAK mudah bagi tim Kejaksaan Agung untuk mengorek keterangan dari mulut terdakwa Eddy Tansil, tapi akan lebih tidak mudah bagi majelis hakim untuk menimbang-nimbang dosa pengusaha itu di pengadilan. Memang, berkat keuletan tim pengusut di Gedung Bundar, terungkaplah beberapa hal: bahwa Eddy Tansil menyogok karyawan Bapindo, Eddy tidak mau menandatangani akad kredit, Eddy memperdaya para pengambil keputusan tingkat atas yang beranggapan bahwa dia bisa dipercaya, Eddy sempat bermain spekulasi valas dengan uang Bapindo. Keterlaluan? Memang, sangat keterlaluan.
Namun, semua bentuk penipuan yang ektrem itu tidak mungkin terjadi kalau Bapindo dan para pengelolanya waspada,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…