Akhirnya Tetap Naik
Edisi: 06/41 / Tanggal : 2012-04-15 / Halaman : 107 / Rubrik : EB / Penulis : Y. Tomi Aryanto, Andi Perdana, Prihandoko
Hari masih pagi, Rabu pekan lalu. Tapi Rukiyah sudah berdebat dengan Ipah, pedagang sayur dan kebutuhan dapur lainnya di pasar kecil di Kampung Sugutamu, Mekarjaya, Depok, Jawa Barat. "Kenapa telur masih Rp 16 ribu sekilo? Katanya, minggu lalu naik gara-gara harga bensin mau naik. Sekarang bensin enggak jadi naik, kok, telur enggak turun?" Rukiyah membuka protesnya.
Si pedagang, yang sama-sama berusia 50-an tahun, berkukuh hanya mengikuti harga yang dipatok pemasok. Ipah berjanji segera memasang harga baru yang lebih rendah jika sudah ada perubahan dari para distributor. "Mungkin enggak lama lagi," ujarnya berspekulasi.
Ipah tak tahu penurunan harga yang ia janjikan boleh jadi tak akan pernah terwujud. Sebab, para pedagang…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…