Saingan Baru Salim Group
Edisi: 05/20 / Tanggal : 1990-03-31 / Halaman : 96 / Rubrik : EB / Penulis :
PT Branta Mulia, yang selama ini dikenal sebagai satu-satunya perusahaan industri
kain ban (tire cord) di Indonesia, tak bakal bisa lagi mendikte harga pasar.
Perusahaan (Sudono) Salim Group itu bakal disaingi oleh PT Andayani
Mega dari kelompok Gajah Tunggal. Menurut Gustimego, orang kedua konglomerat
Gajah Tunggal, pabrik kain ban Andayani sudah melakukan uji coba sejak awal
Maret lalu. "Mudah-mudahan, April ini sudah mulai berproduksi," katanya.
; Untuk menunjang pengadaan bahan baku bagi Andayani, yang berkapasitas 12.000
ton per tahun, Grup Gajah Tunggal akan mendirikan pula pabrik serat nilon 6
(bahan baku kain ban). Menurut T.W. Sendra, Direktur Umum Gajah Tunggal,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…