Semarang Tanpa Semangat Juang
Edisi: 41/17 / Tanggal : 1987-12-12 / Halaman : 84 / Rubrik : OR / Penulis :
SUNGGUH malang PSIS Semarang. Putaran pertama Kompetisi Divisi Utama PSSI 1987-1988 baru akan usai pekan ini, tapi Semarang hampir pasti tertendang. Minggu malam pekan ini, sang juara kompetisi 1986-1987 itu kembali tersungkur: keok melawan Persiba Balikpapan dengan 0-2 di kandang lawan.
Balikpapan memang mencatat banyak kemajuan berkat bekas pemain nasional Ronny Pattinasarany yang kini menangani kesebelasan Kota Minyak itu. Persiba kini mengumpulkan nilai 6 dan berada di urutan ketiga Wilayah Timur. PSM dan Persebaya menempati urutan pertama dan kedua dengan nilai 6. Persiba kalah selisih gol. Dua tim urutan berikutnya adalah Perseman Manokwari dan Persipura Jayapura.
Tragisnya, Semarang belum pernah menang. Dari lima pertandingan putaran, pertama, Semarang hanya mengumpulkan nilai 2 -- dari hasil seri melawan Perura Jayapura dan Perseman Manokwari. Tahun lalu, dalam final melawan Persebaya, Semarang sempat memukau publik Senayan dengan menampilkan permainan indah dan cepat -- yang sempat disebut ciri baru sepak bola Indonesia. Gelar juara ketika itu memang pantas mereka sandang.
Kini, jangankan mempertahankan gelar, untuk…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Hidup Ayrton Senna dari Sirkuit ke Sirkuit
1994-05-14Tanda-tanda maut akan mencabut nyawanya kelihatan sejak di lap pertama. kematian senna di san marino,…
Mengkaji Kans Tim Tamu
1994-05-14Denmark solid tapi mengaku kehilangan satu bagian yang kuat. malaysia membawa pemain baru. kans korea…
Kurniawan di Simpang Jalan
1994-05-14Ia bermaksud kuliah dan hidup dari bola. "saya ingin bermain di klub eropa," kata pemain…