Lingkaran Polisi
Edisi: 08/13 / Tanggal : 1983-04-23 / Halaman : 27 / Rubrik : MD / Penulis :
SUDAH berusia 20 tahun, TVRI baru sekarang sempat membuat film seri sendiri, berjudul Lingkaran. Terdiri 12 episode yang pertama berjudul Rina, telah disiarkan 7 April lalu. Siaran selanjutnya, begitu rencananya, akan diputar sebagai hiburan setiap malam Kamis pertama tiap bulan.
Episode pertama, Rina, menceritakan sebuah keluarga yang kurang harmonis. Sang bapak sering kencan dengan wanita bar, Rina. Kebetulan anak lelakinya - yang pernah ditahan karena terlibat jual-beli morfin - juga sering berkencan dengan Rina. Suatu saat bapak dan anak bertemu di bar, sama-sama…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Televisi dan Bahasa Isyarat
1994-05-14Dengan siaran berita dalam bahasa isyarat, dua stasiun televisi mengukir jasa untuk tunarungu. tapi yang…
"Diabetes" dan Pasien Diabetes
1994-05-14Tirasnya 5.000 eksemplar, pasarnya 3 juta orang, dan pengasuhnya para dokter spesialis kencing manis. isinya:…
Karena Foto atau 20% Saham?
1994-04-16Setelah ada teguran dan cekcok foto, pemimpin redaksi dan beberapa wartawan harian merdeka dikenai phk.…