KAMPANJE UNTUK PRIORITAS

Edisi: 35/01 / Tanggal : 1971-10-30 / Halaman : 26 / Rubrik : KSH / Penulis :


PADA lembaran papyrus kuno dari Mesir jang diselidiki oleh Edwin
Smith dan Ebers, dinjatakan disitu bahwa penjakit kanker -
terutama kanker pajudara telah ada menjerang kehidupan manusia,
kira-kira 2500 tahun sebelum Masehi, Dan baru pada tahun 1890,
penanggulangan penjakit ini dapat diken dalikan dengan tjara
pembedahan dan sinar Rontgen. Di Indonesia sendiri jang selalu
tidak rapi dalam hal data-data. dua olang dokter Tjokrohadidjojo
dan Vos mulai menulis kasus-kasus kanker ditahun 1920. Keduanja
baru menulis hasus kanker jang mudah terlihat, seperti kanker
kulit misalnja.

; Dan semendjak itu, baik di Barat maupun di Timur, kanker disebut…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

A
Awas, Olahraga dan Rapuh Tulang
1994-05-14

Olahraga keras dan berlebihan bisa mengakibatkan rapuh tulang. pelari maraton, pebalet, atlet dayung, dan pelatih…

D
Dari Mana Raja Singa di Wamena?
1994-04-16

Banyak penduduk pedalaman irian jaya ditemukan mengidap penyakit kelamin. sejumlah pria pernah diundang "pesiar" ke…

C
Cangkok Cara Tegalrejo
1994-04-16

Rumah sakit tegalrejo semarang mencatat sukses mencangkok sumsum penderita talasemia. tanpa transfusi, pasien bisa hidup…